Yaaa…..!!! Gambar di atas adalah Biodiesel plant dengan total 21.650 komponen…!!!! Hal yg terlintas di benak kita….Sebenarnya ada nggak batasan jumlah komponen yg dapat diassembly aka dirakit di SolidWorks….???? Jawabanya….Tidak ada batasanya….Hal ini tentunya sudah diklarifikasi juga dengan pihak DS SolidWorks Corp. Batasan jumlah komponen terjadi karena faktor Operating System yg digunakan 32 / 64 akan memory, kemudian semakin banyak komponen yg “unique” pasti beban PC juga semakin berat….!!!! Pada saat ambang batas memory mencapai limit…Akan ada pemberitahuan …. “SolidWorks is unable to obtain required memory”….Pada saat hal ini terjadi maka user dapat mengalokasikan lebih banyak memory kemudian klik retry atau klik cancel…..Tentunya akan lebih baik jika memang projek yg sering dikerjakan besar dengan 100-an, atau bahkan 1000-an komponen perlu diprediksi kebutuhan hardware yg memadai sedari awal….!!! Betulll…???
Demikian solidworks tutorial kali ini…..Semoga berguna…..Silakan berikan komentar di bawah ini….!!!
4 Responses
Pak Aris : Artinya secara software Solidworks juga tangguh untuk komponen yang lebih banyak, Ada juga yang info kalow sudah mencapai ratusan atau bahkan ribuan pakai Catia lebih handal, apakah betul???
Kadang user tdk tahu berapa jumlah komponen nantinya,karena perkembangan kebutuhan akan komponen yg harus dimasukkan selalu bertambah. Ini yg harus diperhatikan oleh user maupun tutornya. Harus membuat perkiraan yang jauh lebih besar, kalau perlu 3X lipat, ini untuk mengindari jam di gambarnya.
Salam
Pak Sudikin…
Yup, betul Pak… Setiap CAD Software memiliki graphic engine yg membuat performancenya berbeda – beda. Tentang Catia…saya sendiri belum pernah melakukan test tentang graphic performancenya… Yang pasti, di SolidWorks kita dapat melekukan beberapa trick agar performance meningkat… Ke depan nya SolidWorks & Catia akan semakin menyatu…seperti apa ? Time will tell… 🙂
Pak Agus….
Apa kabar,,,?
Terima kasih untuk masukanya…, kami akan jadikan pertimbangan untuk disampaikan ke end user. End user juga diharapkan untuk update driver terbaru dari VGA jika mendapati drivernya sudah lewat waktu… Bapak dapat check di sini : http://www.solidworks.com/sw/support/videocardtesting.html
Terima kasih sudah mampir ke warung kami… 🙂