Dan inilah yang paling dan sangat ditunggu – tunggu oleh semua User SolidWorks. Yup SOLIDWORKS 2015, dengan file size parts ataupun assembly yang lebih kecil.

File size SolidWorks 2015 bisa lebih kecil dari file SolidWorks sebelumnya, bahkan bisa sampai 50 %. File size bisa lebih kecil tersebut ternyata tidak sekedar file parts atau assembly yang dibuat baru (dari awal), namun juga berlaku untuk file parts atau assembly yang pernah Anda buat sebelumnya. Tidak itu saja, file size lebih kecil juga berlaku apabila Anda mempunya netral file, parasolid / STP mungkin, ketika dibuka di SolidWorks 2015 pun ukurannya akan menjadi lebih kecil.

So, Anda tak usah khawatir dengan isi hardisk yang terus bertambah, karena file size SolidWorks 2015 kini lebih bersahabat, lebih hemat dalam ruang penyimpanan di dalam hardisk Anda.

 

 

Share

No responses yet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

PT ARISMA DATA SETIA


PT. Arisma Data Setia is a computer system integrator company specializes itself in 3D CAD solution and computer network infrastructure .
Trusted to be the SolidWorks Authorized Reseller since 1996.

Jakarta : 0812-9092-7445
Cikarang : 0812-9092-7445
Surabaya : (031) 807 4179

E: info.solidworks@arismadata.com
W: http://arismadata.com/solidworks