untuk solidworks tutorial kali ini akan membahas bagaimana cara menambahkan watermark pada drawing files,

1. Buka file SolidWorks Drawing “Watermark Bottle” di SolidWorks.
2. Klik kanan di kertas gambar -> “Edit Sheet Format”.

3. Masuk ke “Insert -> Object”.

4. Pilih object yang akan dimasukkan “Microsoft Office Word Document”.

5. Definisikan watermark dari “Page Layout -> Watermark -> Custom Watermark”.

6. Pilih dan atur settingan untuk watermark yang akan kita tambahkan -> Klik “Apply” ->
“Close”.

7. Sesuaikan besar halaman Microsoft Office Word yang ingin ditampilkan di SolidWorks.

8. Klik diluar lembar kerja atau Sheet.
9. Klik “Exit Edit Sheet Format”.

10. Save file.

 

semoga bermanfaat.. baca juga artikel terkait : cara menambahkan password dan membuat file edrawing tidak bisa diukur

PT. Arisma Data Setia | SolidWorks Tips & Tricks

Share

Categories:

No responses yet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

PT ARISMA DATA SETIA


PT. Arisma Data Setia is a computer system integrator company specializes itself in 3D CAD solution and computer network infrastructure .
Trusted to be the SolidWorks Authorized Reseller since 1996.

Jakarta : 0812-9092-7445
Cikarang : 0812-9092-7445
Surabaya : (031) 807 4179

E: info.solidworks@arismadata.com
W: https://arismadata.com/solidworks